Jumat, 12 April 2013

KORD GITAR (LAGU TERPOPULER DE19WA)

Swear - Dewa19

INTRO G Em Am D
Verse 1:
F Bb Am Dm
I guess shes just afraid, I can tell it by lookin her eyes

Bb C Bb Am
That I am not, the kind of make it last
Bb C
Forever, I know ...

Verse 2:
F Bb Am Dm
You ask me if I love you, sometimes I just want to hold you
Bb C Bb Am

In my arms, to make you feel in fine
Bb C
From the fear as I can see ...
Bridge:

F Bb Gm F
Can you feel my heartbeat, trust me Ill never let you go
Bb C Dm C D
I will take care of you all the way

Reff:
G D C
Now.. I swear for our love
G D C

That I will not let you down
Em D C
And.. I swear for our love
G Bm Em D C

We belong together, nothings gonna do us apart
Bm D C D G
Now and forever.. Taste the way, Ill dubbed inside your heart
Verse 3:

F Bb Am Dm
Look up the stars in the sky, I wanna get it just for you
Bb C Bb Am
and fine it shine, to make our love comes stronger

Bb C
And our dreams come true ...
Bridge
Reff

SOLO Guitar
Reff


Masihkah Ada - Dewa19

 

 INTRO D Bm G C A
Verse 1:
D Bm
Ungkap semua sedih hatimu, kuingin dengar nuranimu

G C A
Hati kecilmu, adakah ragu
D Bm G
Sepenggah asa masih tersisa, lupakan semua kisah indah semu

C A
yang mungkin, tersisa di hatimu
Reff:
G D Bm A

Masihkah ada, ragu di hatimu
G D Bm A
Masihkah ada, hati yang terbagi
G D Bm A G

Masihkah ada, terbesit hasrat tuk berlari
A D
Masihkah tersisa ..
Verse 2:

D Bm G
Peluk erat diriku kasih, rasakanlah betapa dalam cinta kasihku
C A
Padamu tak terlukiskan

D Bm G
Kisah cinta yang kita lewati, yakinkanlah itu hanya awal bahagia
C A
yang kan kita reguk slamanya

G A Bm
Berjuta rasa bahagia, rengkuh kita berdua
G A D
Takkan mungkin terpisah lagi


Dewa 19 – Pupus


G G/F# Em
Aku tak me ngerti  apa yang kurasa
C G/B Am7
Rin du yang tak pernah  begitu hebatnya
C D G C
Aku mencint aimu lebih dari yang kau tahu
C Dsus4 D Am7
Meski kau tak akan per nah tahu
G G/F# Em
Aku persembahkan hidupku untukmu,
C G/B Am7
Telah kurelakan  hatiku padamu,
C D G C
Namun kau masih bisu  diam seribu bahasa
C Dsus4 D Am7
Dan hati kecilku bicara
G D/F# C/E
Reff : Baru kusadari
G/D A/D C/D
Cintaku bertepuk sebelah tangan
G D/F# Em D C Cm
Kau buat remuk seluruh hatiku
G G/F# Em
Semoga waktu akan mengi lhami sisi hatimu yang beku,
C G/B Am7
Semoga akan datang keajai ban, hingga akhirnya kaupun mau
C D
Aku mencintaimu
G C
Lebih dari yang kau ta hu
C Dsus4 D Am7
Meski kau tak kan pernah tahu


 DEWA 19 - KANGEN

D Bm G A 4x

D         Bm
Ku terima suratmu
     G           A
tlah ku baca dan aku mengerti 
D        Bm
Betapa merindunya 
G       C                 Bm
dirimu akan hadirnya diriku 
   F#m     G      Bm    C
Di dalam hari-harimu bersama lagi 

D            Bm
Kau bertanya padaku 
  G        A
kapan aku Akan kembali lagi 
D          Bm
Katamu kau tak kuasa 
G          C               Bm
melawan gejolak di dalam dada
     F#m     G         Bm
Yang membara menahan rasa 
   F#m    G       Em
pertemuan kita nanti 
  A 
Saat kau ada di sisiku 
  

[chorus]
D          F#m       G             
Semua kata rindumu semakin membuatku
A         Bm     F#m   G    Bm      A 
 Tak berdaya menahan rasa ingin jumpa
D          F#m      G              
Percayalah padaku akupun rindu kamu
A          Bm     A/C#           Em
 Ku akan pulang melepas semua kerinduan 
A
Yang terpendam
 
[intro] D Bm G A Bm F#m-G Bm-A

D            Bm
Kau tuliskan padaku 
  G             A
Kata cinta yang manis dalam suratmu 
D           Bm
Kau katakan padaku 
  G         C                 Bm
Saat ini ku ingin hangat pelukmu 
    F#m      G         Bm
Dan belai lembut kasihmu 
   F#m       G       Em
Takkan ku lupa slamanya 
  A
Saat kau ada di sisiku
  

  
Em     Bm           Em     Bm   A     Em
Jangan katakan cinta menambah beban rasa 
      Bm        F#m  G    
Sudah simpan saja sedihmu itu 
   A
Ku akan datang
  
[interlude] D Bm A/C# F# Bm-A G A
            D Bm A/C# F# Bm-A G... A 

FORMASI AWAL DEWA19

 

 

 

DEWI

Intro : Am Em Am Em 

Am                        Dm
Dewi aku mohon beri kesempatan
     G             C        E
Tuk bisa menebus dosaku kepadamu
Am                       Dm
Maafkanlah aku yg menyakitimu
   G                C           E
Aku tidak pernah menyangka bisa begini
F            Fm
Oh dewi, dengarkanlah

reff:
C              Em
Dewi, kaulah hidupku
    G                      A
Aku cinta padamu sampai mati
Dm               Fm           
Dewi, belahlah dadaku
           C  Am              G           
Agar kau tahu, agar kau mengerti


Am Em Am Em 

Am                    Dm
Semua terjadi begitu saja
     G               C       E
Tak ada yg serius antara dia dan aku
Am                           Dm
Tidak ada cinta dan tidak ada hati
   G               C            E
Hanya karena aku lelaki dan dia wanita

F           Fm
Ah dewi, dengarkanlah


back to reff 

musik : Am Em Am Em 
Am Dm D C E 2x


F           Fm
Ah dewi, dengarkanlah

bacK to reff




AGUNG
DHANI
YUKE
ANDRA

Photo by kapanlagi.com

Rabu, 10 April 2013

Dewa 19

Asal group : Surabaya, Jawa Timur, Indonesia
Terkenal sejak merilis single perdana "Dewa 19" (1992) 
ALBUM PERTAMA:
"DEWA19"
Dewa 19 adalah album pertama karya grup band Dewa 19 yang dirilis pada tahun 1992. Album ini merupakan satu-satunya album Dewa 19 dirilis di bawah label Team Records. Singel pertama dari album ini adalah "Kangen" yang sukses menjadi all time-hits. Lagu ini telah beberapa kali direkam ulang, termasuk duet antara Chrisye dan Sophia Latjuba pada tahun 2002. Album ini juga menelurkan hits lainnya seperti "Kita Tidak Sedang Bercinta Lagi", yang dipopulerkan ulang oleh Ratu pada tahun 2003. Album pertama Dewa 19 ini mendapat sambutan yang sangat bagus dan berhasil memenangkan penghargaan BASF Awards sebagai "Album Terlaris 1993".

Daftar lagu

  1. "Kangen"
  2. "Kita Tidak Sedang Bercinta Lagi" 
  3. "Bayang-Bayang" 
  4. "Selamat Pagi" 
  5. "Swear"
  6. "Bayi 19" 
  7. "Rein" (Dhani Ahmad) - 3:41
  8. "Dewa & Si Mata Uang" 
  9. "Hanya Mimpi" 

Personel pada saat itu

 ALBUM  KE DUA:
FORMAT MASA DEPAN

album kedua karya grup band Dewa 19 yang dirilis pada tahun 1994. Album ini merupakan album pertama Dewa 19 yang dirilis di bawah perusahaan rekaman HJ Productions dan di distribusikan oleh Aquarius Musikindo. Album ini melahirkan beberapa hits seperti "Aku Milikmu" dan "Tak 'Kan Ada Cinta Yang Lain".



Daftar lagu

  1. "Aku Milikmu" 
  2. "Masihkah Ada" 
  3. "Still I'm Sure We'll Love Again"
  4. "Sembilan Hari & Liberty" 
  5. "Format Masa Depan" 
  6. "Mahameru" 
  7. "Imagi Cinta" 
  8. "Selamat Ulang Tahun" 
  9. "Deasy" 
  10. "Tak 'Kan Ada Cinta Yang Lain"

Personel pada saat itu





 ALBUM KETIGA:
TERBAIK TERBAIK

album ketiga karya grup band Indonesia Dewa 19. Album ini dirilis pada tahun 1995 oleh perusahaan rekaman Delta Production dan di distribusikan oleh Aquarius Musikindo. Album ini melejitkan sejumlah hits seperti "Cukup Siti Nurbaya", "Satu Hati (Kita Semestinya)", "Cinta 'Kan Membawamu Kembali", dan "Restoe Boemi"

Daftar lagu

  1. "I P S" 
  2. "Cukup Siti Nurbaya"
  3. "Satu Hati (Kita Semestinya)" 
  4. "Terbaik Terbaik" 
  5. "Hanya Satu"
  6. "Cinta 'Kan Membawamu Kembali" 
  7. "Manusia Biasa" 
  8. "Restoe Boemi" 
  9. "Hitam Putih"
  10. "Jalan Kita Masih Panjang" 
  11. "Jangan Pernah Mencoba" 

Personel waktu itu

album keempat
PANDAWA LIMA


album keempat karya grup band Dewa 19 yang dirilis pada tahun 1997. Album ini merupakan album terakhir Dewa 19 bersama Ari Lasso sebagai vokalis. Ari Lasso dan Erwin Prasetyo mengalami ketergantungan narkoba, sehingga kedua personel Dewa 19 ini terpaksa dikeluarkan. Hits yang lahir dari album ini yaitu "Kirana", "Kamulah Satu-Satunya", dan lainnya.

Daftar lagu

  1. "Kirana"
  2. "Aku Disini Untukmu" 
  3. "Bunga" "Suara Alam"
  4. "Sebelum Kau Terlelap"
  5. "Satu Sisi"
  6. "Aspirasi Putih" 
  7. "Cindi" 
  8. "Petuah Bijak" 
  9. "Selatan Jakarta"
  10. "Kamulah Satu-Satunya"

Personel Waktu itu


 ALBUM KELIMA:

Bintang Lima

kelima karya grup band Dewa yang dirilis pada tahun 2000. Di album ini Dewa memperkenalkan 2 personel barunya, yaitu Once sebagai vokalis dan Tyo Nugros sebagai drummer. Kehadiran 2 personel baru ini membawa angin segar pada musik Dewa. Album ini meledak di pasaran dan sukses terjual hingga mencapai 1,7 juta keping. Album ini merupakan album tersukses sepanjang karier Dewa. Album ini mencetak sejumlah hits termasuk "Roman Picisan", "Dua Sejoli", "Risalah Hati", "Separuh Nafas", "Cemburu" dan "Lagu Cinta".

 Daftar lagu

  1. "Mukadimah"
  2. "Roman Picisan"
  3. "Dua Sejoli"
  4. "Risalah Hati"
  5. "Separuh Nafas"
  6. "Cemburu"
  7. "Hidup Adalah Perjuangan"
  8. "Lagu Cinta"
  9. "Cinta Adalah Misteri"
  10. "Sayap-Sayap Patah"
  11. "1000 Bintang"

Personel waktu itu


ALBUM KE ENAM
CINTAILAH CINTA



album keenam karya grup band Indonesia Dewa. Album ini dirilis pada tahun 2002 di bawah label Aquarius Musikindo. Album ini kembali mengulangi sukses album Dewa sebelumnya dengan angka penjualan mencapai lebih dari 1,04 juta kopi. Album ini melahirkan beberapa hits seperti "Pupus", "Arjuna", "Kasidah Cinta" dan lainnya.


Daftar lagu

  1. "Arjuna"
  2. "Kosong"
  3. "Mistikus Cinta"
  4. "Angin"
  5. "Pupus"
  6. "Cintailah Cinta"
  7. "Kasidah Cinta"
  8. "Bukan Rahasia"
  9. "Air Mata"

Personel Waktu itu


 ALBUM KE TUJUH
LASKAR CINTA


album ketujuh karya grup band rock Indonesia, Dewa 19. Album ini dirilis pada tahun 2004 di bawah label Aquarius Musikindo. Singel pertama dari album ini adalah "Pangeran Cinta".

Daftar lagu

  1. "Pangeran Cinta"
  2. "Atas Nama Cinta"
  3. "Satu"
  4. "Indonesia Saja"
  5. "Sweetest Place"
  6. "Hidup Ini Indah"
  7. "Cinta Gila"
  8. "Nonsens"
  9. "Hadapi Dengan Senyuman"
  10. "Matahari Bintang Bulan"
  11. "Aku Tetaplah Aku"
  12. "Shine On"

Personel Waktu itu


 ALBUM KEDELAPAN
REPUBLIK CINTA


album studio kedelapan dan terakhir dari grup band Indonesia Dewa 19. Album ini dirilis pada tahun 2006 di bawah label EMI.

Pasar internasional

Dewa 19 mulai serius menjajal pasar internasional, dengan ditandatanganinya kontrak dengan EMI Music International di Hong Kong yang berlaku sejak 1 Januari 2006. Dengan EMI, Dewa 19 sepakat ingin go international. EMI merupakan perusahaan rekaman ketiga selama Dewa 19 berkarier, setelah Team Records dan Aquarius Musikindo. Perpindahan label Dewa 19 ini kemudian disengketakan oleh pihak label Aquarius Musikindo.
Keberhasilan Dewa 19 menjalin kontrak dengan EMI International disambut dengan suka cita oleh personel Dewa 19 dengan mengeluarkan album dalam 2 versi: untuk pasar Indonesia dan untuk pasar internasional.
Sebagai pemanasan sebelum album Republik Cinta dilaunching, Dewa 19 dan EMI telah melempar singel pertama berjudul "Laskar Cinta" di 150 radio di Indonesia pada tanggal 12 Desember 2005. Lagu ini diilhami dari perseteruan Dhani dengan ormas Islam beberapa waktu yang lalu. Ahmad Dhani selaku pencipta lagu mencoba mensinergikan lagunya dengan isu internasional yang saat itu tengah marak, teroris dan kekerasan. Tulisan KH Abdurrahman Wahid di The New York Times, koran terkemuka di Amerika Serikat telah mengantarkan Dewa 19 dikenal secara internasional.

Materi album

Secara keseluruhan, lagu-lagu di dalam album ini masih didominasi warna rock dan pop ala Dewa 19. Yang cukup kontras, lagu "Laskar Cinta", Dhani mencoba meramunya dengan irama world music.
Pada album ini terdapat 10 lagu baru milik Dewa 19, serta 1 lagu daur ulang milik grup musik legendaris Queen, "I Want to Break Free". 30% lagu-lagu di album ini ditulis dalam bahasa Inggris.

Penggarapan album

Seperti biasanya, Ahmad Dhani selaku panglima Dewa 19 tetap dominan dalam proses penggarapan album. Hanya [[Andra dan Once yang menyertakan lagu ciptaan mereka. Andra menghadirkan lagu berjudul "Selimut Hati". Jika biasanya Andra hanya membuat notasi dan musik saja, pada lagu ini Andra juga telah membuat liriknya sendiri. Semenatar Once meciptakan sebuah lagu berbahasa Inggris berjudul "Live On". Selain itu, Dewa 19 juga menyertakan pencpita lagu produktif Bebi Romeo di dalam lagu "Flower in the Desert".
Album Republik Cinta beredar di pasaran indonesia di akhir Desember 2005 dan masuk pasar Asia pada pertengahan Januari 2006.

Daftar lagu

  1. "Laskar Cinta" Chapter One
  2. "Laskar Cinta" Chapter Two
  3. "Emotional Love Song"
  4. "Larut"
  5. "Sedang Ingin Bercinta"
  6. "Perasaanku Tentang Perasaanku Kepadamu"
  7. "Lelaki Pencemburu"
  8. "Lover's Rhapsody"
  9. "I Want to Break Free"
  10. "Flower in the Desert"
  11. "Live On"
  12. "Selimut Hati"
 ALBUM TAMBAHAN(KOMPILASI)
KERAJAAN CINTA
sebuah album kompilasi karya grup band Dewa 19 yang dirilis pada tahun 2007. Album ini memuat 2 lagu baru, yaitu "Dewi" dan "Mati Aku Mati", sementara selebihnya merupakan lagu-lagu di album sebelumnya, 4 lagu diantaranya diremix atau direkam ulang. Ini merupakan album terakhir Dewa, sebelum akhirnya resmi dibubarkan pada tahun 2011.

Daftar lagu

  1. "Dewi"
  2. "Mati Aku Mati"
  3. "Roman Picisan" (New Version)
  4. "Separuh Nafas" (New Version)
  5. "Kangen" (New Version)
  6. "Angin" (New Version)
  7. "Sedang Ingin Bercinta"
  8. "Laskar Cinta" Chapter One
  9. "Laskar Cinta" Chapter Two
  10. "Emotional Love Song"
  11. "Larut"
  12. "Perasaanku Tentang Perasaanku Kepadamu"
  13. "Lelaki Pencemburu"
  14. "Selimut Hati"

Personel SEKARANG 

DE19WA


DEWA19